Rita Sugiarto - Dua Kursi th 2002









Dua kursi Vakum setelah 4 tahun selepas album Air Bunga th 1996 bukanlah berarti ditinggalkan fans, terbukti kembalinya beliau langsung menyabet Penyanyi Dangdut Terbaik tahun 2001 lewat album Kupu-kupu yang dirilis 1 tahun sebelum ajang digelar, Lepas penghargaan tersebut beliau meluncurkan single Kuingin versi Aliek Ababiel yang tersedia dalam 2 kemasan, yang pertama 20 spesial Edit ion Prod HP Record dan yang kedua album Kupu-kupu edisi kedua yang di repackage [sebelumnya Kuingin di arasemen oleh Mamat Bass] setahun berikutnya Album inilah yang akan saya ulas. Dua Kursi sudah bisa  dipastilkan kalau album atau single akan diterima baik oleh fans. meski saya tidak memiliki album ini pada waktu namun saya masih mengingat beberapa lagu bagus di dalamnya di antaranya karya Muchlas yang AP yang sudah menyita perhatian saya melebihi lagu jagoanya, Iming-iming. masih lagu Muchlas yang dibantu Yunus Era, yang [saya kira sama dengan lagu Ike namun ternyata berbeda], Atau lagu yang dirilis ulang oleh Rere Reina karya Maulana Syafei bertajuk Asmara yang sama ''melenakan jiwa.Ada juga versi Melayu tanpa seruling dari awal hingga akhir lagu pengorbanan karya Suto Pranto, Biduan ini juga Menyematkan lagu ciptaanya berjudul Sesal. sekian dulu promonya, dari pada lama-lama mending langsung dengarkan saja, nikmati musiknya dengarkan cerita sang penyanyi Rita Sugiarto di Dua Kursi ''Erik Pradiyanata''




memang sekilas tanpak sama album kupu - kupu biarlah merana ini , tapi bila di lihat lebih detail lagi akan tampak berbeda kaset yang atas Kuingin nya arasemen Aliek Ababiel dan yang bawah kuingin nya versi Mamat Bas


side a.
  1. Sesal (Cipt.Rita Sugiarto,Arr.Muchlas AP)
  2. Yang (Cipt.Muchlas AP,MA Thayib,Yunus Era,Arr Muchlas AP)
  3. Asmara (Cipt.Maulana Safei,Arr.Mamat Bass)
  4. Bintang (Cipt.Endang Raes Arr.Muhlas AP)]
  5. Dua Kursi (Cipt.Udi S,Muchlas AP, Arr.Ansori)
side b.